Video Rapat Miss Universe Bocor, Senggol Kontestan Transgender
Sebuah video berisi percakapan rapat dewan Miss Universebocor dan tersebar. Kontestan transgender jadi salah satu yang dibahas dalam rapat.
Berdasarkan laporan Vox, dalam video itu, CEO Miss Universe Anne Jakapong Jakrajutatip menyebutkan bahwa kontestan dengan latar belakang tidak umum dapat mengikuti kompetisi namun dipastikan tidak akan menang.
Kontestan yang dimaksud adalah kelompok transgender, perempuan yang telah menikah, dan memiliki anak.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Video itu didapatkan Voxdari mantan CEO Miss Universe Meksiko Rodrigo Goytortua Ortega yang hadir dalam pertemuan tersebut.
Pertemuan tersebut berlangsung pada November 2023. Ortega sendiri kini diketahui sudah tak lagi aktif memimpin Miss Universe Meksiko.
Video tersebut juga memperlihatkan diskusi para pejabat Miss Universe soal ide pembentukan agensi model.
"Kita dapat melakukan castinguntuk model dengan berbagai warna [kulit], ukuran [tubuh], apa pun. Kita juga bisa mengkomersialkan hal semacam itu, sebuah agensi. Agensi Model Miss Universe," ujar seorang anggota dewan lainnya.
Jakrajutatip menyetujui ide castingtersebut. Ia juga setuju saat ada anggota dewan yang lain menyarankan diperlukannya 'kontrol audiens' agar tidak memilih model-model dengan berat badan berlebih.
Video ini mulanya sempat tersebar pada Februari lalu. Namun, penyebarannya belum terlalu luas.
![]() |
Hingga saat ini, organisasi Miss Universe belum mengeluarkan pernyataan resmi terkait hal tersebut.
Namun, pada Februari lalu, Jakrajutatip sempat diam-diam mengkonfirmasi keberadaan video tersebut lewat sebuah pernyataan di Facebook.
"Video editan jahat tersebut di luar konteks dan digunakan untuk memanipulasi orang lain sehingga menyebabkan kebingungan publik, kesalahpahaman, salah tafsir, dan kesimpulan yang salah," kata dia.
"Saya seorang wanita transgender dan saya sendiri adalah seorang ibu yang sepanjang hidup memperjuangkan hak kesetaraan gender untuk berada di tempat saya berada," tambahnya.
Jakrajutatif mengakuisisi Organisasi Miss Universe pada 2022 lalu berada di bawah JKN Global Group. Pada tahun 2023, JKN mengajukan pailit.
Selanjutnya pada Januari 2024 lalu, Jakrajutatip menjual separuh sahamnya kepada pengusaha Meksiko Raul Rocha Cantu.
(asr/asr)下一篇:Ngaku Sering Ngamuk ke Menkumham, Megawati: Lu Jadi Menteri Ngapain? Anak Buah Kita Ditarget Mulu
相关文章:
- 7 Cara Mengatasi Kedinginan karena AC Biar Enggak Masuk Angin
- Kiai Said Said Aqil Siradj Dukung Penguatan Pancasila Melalui Peran BPIP: Mari Kita Perjuangkan!
- 10 Destinasi Wisata Wajib Dikunjungi di 2024
- Bakal Diakuisisi Perusahaan Singapura, Saham Emiten Minuman TGUK Terbang 34%
- Aturan Sanksi Pelanggar LHKPN Masih Lemah, KPK Usul Pelapor yang Tak Jujur Tidak Dilantik
- 5 Zodiak Paling Sial di Tahun 2024, Berat dan Penuh Tantangan
- PT Victoria Care Indonesia Tbk Umumkan Perubahan Pengurus Perseroan dan Pembagian Dividen
- Ma'ruf Amin Sebut Tak Ada Masalah Dewan Syuro di PKB
- Merger Grab
- 3 Cara Simpan Buah Naga agar Lebih Tahan Lama, Awet hingga 6 Bulan
相关推荐:
- Imigrasi Amankan 8 WNA Terkait Dugaan Pembuatan Uang Palsu di Jaksel
- PP Presisi Lakukan Pergantian Direksi dan Komisaris, Ini Susunan Lengkapnya!
- Tantangan Sumpah Pocong Wiranto, Tak Berfaedah untuk Selesaikan HAM
- Proyek Dragon Kian Lengkap, Danantara Siap Chip In
- Presiden Jokowi Bersama Gibran Melayat ke Rumah Duka Almarhum Hamzah Haz
- Soal Formula E, Gerindra Berkeras: Ini Bukan Jualan Gado
- KPK Segera Limpahkan Berkas Taufik Kurniawan ke Penuntutan
- Menteri UMKM Ungkap Solusi Terbaik untuk Polemik Tarif Ojek Online
- Calon Paskibraka dari 38 Provinsi Mulai Jalani Latihan di Cibubur
- Fokus pada Keberlanjutan dan Kinerja Finansial, RUPST Modernland Realty Rombak Jajaran Komisaris
- Apa Itu Dobby Syndrome dan Cara Mengatasinya
- Jelang Akhir Masa Jabatan Jokowi Minta Maaf ke Rakyat Indonesia, Ray Rangkuti : Minta Maaf dari Apa?
- 7 Cara Bercinta Tetap 'Hot' buat Pasangan yang Sudah Lama Bersama
- Adian Geram Sikap Penyidik KPK Rossa Purbo Bekti Periksa Hasto Kristiyanto Layaknya Teroris
- Hasto Persoalkan Kekeliruan Tanggal Penyitaan HP, Ini Penjelasan Alexander Marwata
- Apa Itu Dobby Syndrome dan Cara Mengatasinya
- Menkominfo Budi Arie Sebut Judi Online Merambah ke Semua Profesi, Termasuk Karyawannya
- 15 Rekomendasi Hadiah untuk Hari Ibu 2023, Tak Harus Barang Mewah
- Cegah Judi Online, BKKBN Imbau Keluarga Saling Mengingatkan Anggotanya
- Marak Kasus Pencurian di Dalam Bus, Laptop Ditukar Keramik