Turun 27 Kg, Ini Rahasia Diet Kelly Clarkson
Daftar Isi
- Diet Kelly Clarkson
- 1. Sauna inframerah
- 2. Terapi air dingin
- 3. Berjalan kaki
- 4. Makanan sehat
Penyanyi Kelly Clarkson buka-bukaan soal dietnya. Ia mengaku mengonsumsi obat khusus untuk menurunkan berat badannya.
Hal ini disampaikan Clarkson pada perbincangannya dengan Whoopi Goldberg dalam The Kelly Clarkson Show. Ia mengaku mengonsumsi obat yang diresepkan oleh dokter.
Dalam obrolan itu, alumni American Idol ini juga bercerita bahwa sebelumnya ia sempat enggan mengonsumsi obat itu lantaran masalah tiroid yang diidapnya. Namun, sang dokter terus 'mengejarnya' selama dua tahun hingga akhirnya ia pun takluk.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
"Tapi saya tak terkejut dengan hal itu. Itu seperti 'Anda pra-diabetes, Anda berada tepat di garis perbatasan'. Dan saya berpikir, saya belum sampai di sana [diabetes]," ujar Clarkson dalam sebuah wawancara dengan People.
Diet Kelly Clarkson
Dalam prosesnya, Clarkson melakukan banyak hal untuk menurunkan berat badannya. Rumah barunya di New York City menjadi tempat yang baik untuk berjalan kaki.
Tak hanya itu, Clarkson juga melakukan perubahan dalam pola hidup sehari-harinya, termasuk di antaranya soal makanan.
Berikut beberapa cara Clarkson menurunkan berat badannya selain dengan bantuan obat, mengutip Healthline.
1. Sauna inframerah
![]() |
Dalam wawancara yang sama, Clarkson mengaku memasang sauna inframerah di rumah.
Sauna inframerah sendiri diketahui memang dapat membantu proses penurunan berat badan. Namun, alat ini tak bisa berdiri sendiri, melainkan didukung oleh perubahan gaya hidup lainnya.
Ahli nutrisi Natalie Burrows mengatakan, sauna inframerah menggunakan cahaya untuk menghasilkan panas tubuh yang dapat mendorong keringat. Hanya saja, dengan begini Anda hanya kehilangan massa air, bukan lemak.
"Sauna membuat Anda berkeringat. Anda akan kehilangan berat air, dan untuk menurunkan berat badan, hidrasi adalah kuncinya," ujar Burrows.
Lihat Juga :![]() |
2. Terapi air dingin
Clarkson mengikuti tren yang sempat populer di TikTok, yakni terapi air dingin.
Sebuah studi tahun 2022 yang diterbitkan dalam International Journal of Circumpolar Healthmenunjukkan, terapi ini dapat menurunkan lemak tubuh karena pengaruhnya terhadap regulasi gula darah.
Namun, perlu diingat juga bahwa mandi air dingin bukan 'obat ajaib' untuk menurunkan berat badan. Pasalnya, terapi ini hanya menurunkan lemak cokelat, yang merupakan sebagian kecil dari lemak tubuh.
3. Berjalan kaki
Clarkson juga mengaku kerap berjalan kaki berkeliling New York City. Berjalan kaki memang jadi cara paling sederhana untuk menurunkan berat badan.
Jalan kaki berkontribusi terhadap penurunan berat badan karena meningkatkan pengeluaran energi harian. Anda bisa berjalan kaki berapa langkah sekali pun, tak perlu 10 ribu langkah seperti yang populer direkomendasikan.
4. Makanan sehat
![]() |
Clarkson mengaku mengonsumsi makanan sehat dengan porsi protein yang tinggi. Cara ini memang ampuh untuk menurunkan berat badan.
"Kebanyakan orang mendapatkan hasil terbaik dengan pola makan campuran protein, lemak, dan serat. Protein meningkatkan termogenesis selama pencernaan dan meningkatkan rasa kenyang," jelas Burrows.
Hal yang sama juga bisa didapat dengan konsumsi serat.
(asr/asr)下一篇:DPR Usulkan Money Politics Dilegalkan Dalam Peraturan KPU
相关文章:
- Daftar Barang yang Dilarang Masuk Pesawat, Cek Dulu Sebelum Terbang
- Saat Warga Rayakan Akhir Masa Jabatan Anies Baswedan sebagai Gubenur DKI Jakarta: Presiden!
- Tak Terima Disebut sebagai Penipu, Erwin Aksa Polisikan Romahurmuziy soal Pencemaran Nama Baik
- Jelang Natal, Bank Indonesia Buka Layanan Penukaran Uang di Katedral Jakarta
- Jelang Pilkada 2024, KPU Bakal Coklit Serentak
- Viral Gas Elpiji 3 Kg Langka di Jakarta, Pemprov Sebut Buntut Pengurangan Kuota LPG Bersubsidi
- Kebakaran di SMPN 188 Jakarta Timur Berawal dari Plafon Kantin
- Persija Jakarta Resmi Datangkan Yandi Sofyan dari Malut United
- Sambut Pilkada Serentak 2024, Projo : Dukung Calon Pro
- 2025年新加坡艺术大学排名TOP3
相关推荐:
- Connie Rahakundini Dilaporkan ke Polri Atas Dugaan Fitnah dan Pencemaran Nama Baik
- Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih Jakarta pada 9 Januari
- Mendag Busan Optimis Annual Ministerial Dialogue Perkuat Hubungan Dagang Indonesia
- Transjakarta Perpanjang Jam Operasional Tiga Rute Saat Konser Maroon 5 di JIS
- 908.289 Orang Mudik Naik Angkutan Umum, 2.375.580 Orang Pilih Kendaraan Pribadi
- Kemenhub Pastikan Tak Ada Korban Jiwa Dalam Insiden Trigana Air PK YSB di Bandara Sentani
- Ramai Kecelakaan Pesawat tapi 'Terbang' Masih Jadi Transportasi Aman
- Polisi Identifikasi 30 Terduga Pelaku Bentrokan hingga Satu Orang Tewas di Jakarta Pusat
- Bukan Layani Penumpang Pesawat, Ini Sebenarnya Tugas Utama Pramugari
- Padati Area CFD, Sahabat Ganjar Ajak Warga Jakarta Dukung Ganjar Presiden 2024
- Buni Yani Bakal Dieksekusi, Tapi Ini yang Menghambat
- Mahfud MD Sebut Pertanyaan Gibran di Debat Cawapres Tidak Ada Isinya: Saya Mempermalukan Balik
- FOTO: Pacuan Kuda di Sawah Berlumpur Dompu NTB
- Rute Penerbangan Domestik Tersibuk di Dunia 2023, Ada Jakarta
- Tak Cukup dengan Nyamuk Wolbachia, Ini 7 Cara untuk Cegah DBD
- Mengenal Connecting Train by KAI, Mempermudah Perjalanan Saat Tiket Kereta Tidak Tersedia
- KAI Siapkan 300 Perjalanan KA Setiap Hari Sambut Libur Sekolah, Ini Rute Favoritnya
- Buat Pemudik Catat Ya! Polisi Bilang Malam Tahun Baru Jalur Puncak Ditutup 12 Jam
- Hotel Paling Berbahaya di Dunia, Sensasi Bermalam Dikelilingi Hiu
- 5 Ikan Murah yang Enak Dibakar, Bikin Nambah Nasi